Posts

Showing posts from April, 2012

5 keinginan wanita

Image
Ilustration: Keinginan Wanita TulisCinta - Wanita selalu ingin dimengerti dan belajarlah mengerti wanita dengan hati, bukan dengan kepalan atupun rasional. (Very) Nah kamu sebagai seorangcowok tentu pengen sekali mendapatkan perhatian dan kasih sayang yang lebih dari pasangan kamu. Semua itu bisa kamu dapat bila kamu mengerti apa yang di inginkan mereka terhadapmu. Nah disini peran kami adalah membantu dan memberikan sedikit Clue kepada kamu semua agar l

Pesan Bagi yang Terhianati

Image
Ilustration: Hati yang Terluka TulisCinta - Engkau yang sedang terluka oleh pengkhianatan, dengarlah ini …!! Sesungguhnya, keberanian yang paling mengharukan adalah keberanian untuk meneruskan kehidupan dengan ikhlas dan tetap memelihara kelembutan, dalam kepedihan setelah dikhianati oleh orang yang paling kau percayai. Memang mungkin, tidak ada luka hati yang lebih pe

Apa Pentingnya pacaran buat kamu?

Image
Ilustration: Pacaran TulisCinta - Oke... Pada sabtu malam 21 April yang bertepatan dengan hari kartini. Kami Tulis Cinta FP on Facebook. Mengadakan sebuah polling kepada semua Sobat Cinta TulisCinta Fp. Berikut hasil Polling Tersebut: Tanya: * Apa pentingnya pacaran buat kamu? Dan Enam <6> jawaban teratas adalah:

Dear honey,

Image
Thank's buat Luna yang telah mau berbagi isi hatinya bersama < TulisCinta.Blogspot.Com >. Suara Hati: @ <http://ceritaluna.blogspot.com/2008/12/081203.html> Ilustration:CurHat Dear honey, Emang susah buat ngomong langsung ke mas tentang masalah ini. Yach karena satu dan lain sebab (sok diplomatis banget yak?!) Sebabnya ya… aku bingung gimana mulainya. First, about my foolish attitude. Maksudku attitude yang nggak jelas akhir-akhir ini, yang suka marah-marah trus minta putus. Apalagi kalo tau mas udah waktunya menunaikan kewajiban. You know what I mean, right? Mungkin ada (woops, bukan “mungkin” lagi tapi pasti) karena aku jelez. Yach, bukannya nggak pake logika. 100% aku sadar siapa aku dan bagaimana posisi aku, dan emang apalagi sih yang bisa aku arepin. Yang kita punya (aku punya, maksudku), cuma rasa. Sedangkan sisi yang lain punya segala kelebihan, keleluasaan, dan kekuasaan, lebih lebih dan lebih. I’m nothing. Status aku dan mas kalau dilihat me...

Pengembara

Image
 By: Komunitas pecinta syair,sajak dan puisi.   Ilustration: Pengembara Engkau adalah pengembara Yang menurutkan kata hatimu Pergilah kemanapun Engkau mau Telusuri lorong-lorong nilai kehidupan Bersama mereka pelaku riuh cakrawala Berpikirlah dari tempat kesunyian Berbuat dan bekerjalah mengimbangi keramaian Bersenandunglah lagu-lagu alam

Cinta Belanja @ Diskon.Com

Image
Ilustration: Diskon.Com TulisCinta - Hay sobat Cinta semua!!! Apa kabar nih? Oya kami, punya sedikit review nih buat sobat cinta yang pada cinta belanja. And ofcourse, Yang cinta mati dengan yang namanya Diskon. Hm.. tentunya para Sobat Girls pastinya. Tapi, buat para sobat Boys jangan kecil hati. Karena pastinya juga tersedia Deal Diskon buat kamu. Eits, Diskon.Com bukan sembarang

Aku 15th

Image
Ilustration: Cinta Monyet TulisCinta.BlogSpot.Com - Terimakasih @Bayu (15th) atas kepercayaan kamu untuk berbagi @TulisCinta.Blogspot.Com Berikut adalah Pertanyaan yang kamu ajukan: Apakah arti cinta? "Cinta adalah satu perkataan yang mengandungi makna perasaan yang rumit." (Wikipedia) Yup, bener banget Cinta adalah perasaan yang rumit. Tapi yan

Additional Pain

Image
Ilustration: Bidadari Yang tersakiti Tanya: Aku punya mantan, cuma aku putus gara-gara kelakuannya yang selalu nyakitin aku. Tapi aku sayang sama dia.. sampe akhirnya hubumgan aku nggak direstui. Dan sekarang aku punya cowok yang sayang banget sama aku. Tapi aku nggak pernah ada rasa. kelurga aku sangat mendukung sekali dengan kehadirannya. Apa yang harus aku lakuin? dihati aku cuma ada mantan ku... Ami, 23th (f) Indonesia. Jawab: TulisCinta - "Cinta memang tak pernah bisa di pahami. Dan jalan cinta selalu penuh dengan dilema." Thank's @Ami yang setia bersama < TulisCinta.Blogspot.Com >. Wah, susah juga yah... Pada saat yang kamu justru sering tersakiti kamu justru malah sayang dan cinta sama orang yang menyakiti kamu. Tapi sebaliknya, saat ada seseorang yang sayang dan perhatian sama kamu, justru kamu nggak ada rasa sama dia. Mungkin kamu adalah tipe cewek Yang kami sebut "additionalpain"

Kebohongan yang bodoh untukku

Image
Ilustration: Kebohongan Tanya: Semua kesalahan aku. kenapa aku melakukan hal yang bodoh kayak gini membohongi diri aku sendiri di depan dia. aku sekarang merasakan malu sama dia. dan akhirnya aku tidak mau hubungi dia lagi. tapi sebenernya aku masih sayang banget sama dia dan kita juga sudah punya rencana untuk bertunangan,, tapi sekarang aku sudah membohongi dia. sekarang apa yang harus aku lakukan? apa aku smsin dia lagi atau gimana? aku bingung. Dyna, 18th Indonesia Jawab: TulisCinta -   "Sebuah kebohongan akan selalu tampak manis diawal dan pahit pada akhirnya." Hmm... @Dyna emang kamu bohong apa sama "dia"?