Posts

Showing posts from January, 2015

Cara tenangkan si dia yang sedang marah-marah

Image
Ilustration: Pasangan penuh amarah SAAT marah, wanita bisa saja lepas kontrol. Hingga tidak jarang kalau pasangannya jadi tempat pelampiasan. Namun sebagai pria, kamu pasti tidak serta merta bisa menerimanya. U ntuk menghindari keadaan lebih parah, ada beberapa hal yang bisa kamu lakukan untuk menenangkan pasangan kamu.   Jaga amarah   Apa pun yang dia lakukan, sebisa mungkin tetap jaga emosi. Kendalikan pikiran agar tidak terpancing untuk marah juga. Karena bila kamu turut kacau dan sama-sa

Cara Balik Dengan Mantan

Image
Ilustration: Balikan Mantan Tanya: Kak caranya mantan biar balik lagi gimana ya? kita baru aja putus. Semua gara-gara sikapku yang egois dan selalu ingin di perhatiin, sedangkan dia kan sibuk kerja. Dia cape dgn sikap aku. aku nyesel kak pengen balikan lagi, tapi gag tau gimana caranya. bantuin yaa kak :l Febi, (19th) Indonesia Jawab: Penyesalan itu selalu datang terlambat. Dan ini adalah hal yang pasti. So apa yang sudah terjadi mungkin tidak akan kembali, kecuali si dia juga menginginkanmu kembali. well pada dasarnya ini semua terjadi karena sikap kamu yang egois dan hanya ingin dimengerti tanpa mau mengerti dia yang sibuk dengan pekerjaannya. Ok, kami akan coba membantu kamu semampu kami dan sesuai dengan pengalaman yang telah kami alami. Berikut beberapa hal yang mungkin sekali dapat membantu kamu membina hubungan kamu yang daru saja putus dengan si dia: *Pastikan ia masih sendiri dan menyayangi kamu Bagaimana caranya? tentu kamu yang lebih tahu itu. Mungkin k...